MANAJEMEN PELAYANAN PERPUSTAKAAN DI SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA SISWA SMP NEGERI 52 OKU
Kata Kunci:
Pelayanan Perpustakaan, Minat BacaAbstrak
Minat membaca siswa di SMP Negeri 52 OKU masih rendah sehingga siswa masih enggan untuk membaca di perpustakaan sekolah. Tujuan: Mengetahui pelayanan sirkulasi perpustakaan di sekolah dalam meningkatkan minat baca siswa di SMP NEGERI 52 OKU. Metode: Penelitian deskriptif kualitatif. Hasil: 1) Menunjukan bahwa pelaksanaan dalam pelayanan perpustakaan di SMP Negeri 52 OKU sudah dilaksanakan dengan baik. 2) Terdapat beberapa hambatan yang dihadapi oleh kepala dan staf perpustakaan dalam pelayanan perpustakaan dalam peningkatan minat baca siswa. Saran: Diharapkan kepada pihak sekolah dan staf perpustakaan SMP Negeri 52 OKU untuk terus meningkatkan kualitas perpustakaan dalam menunjang pendidikan kedepannya untuk menjadi lebih baik.
Unduhan
Diterbitkan
2023-12-31
Terbitan
Bagian
Articles